Biasakan Minum Air Putih Saat Bangun Tidur, Cek 5 Khasiatnya bagi Kesehatan Tubuh

- 25 Mei 2024, 12:30 WIB
Ilustrasi minum air putih, bisa mencegah batu ginjal serta infeksi kandung kemih.
Ilustrasi minum air putih, bisa mencegah batu ginjal serta infeksi kandung kemih. /Pexels.com /Andrea Piacquadio/

3. Bantu Turunkan Berat Badan

Bagi mereka yang ingin menurunkan berat badan, minum air putih setelah bangun tidur juga dapat membantu.

Air putih membantu meningkatkan metabolisme tubuh dan membakar lemak lebih efisien.

4. Atasi Masalah Pencernaan

Manfaat minum air putih setelah bangun tidur, dapat dirasakan oleh mereka yang memiliki masalah pencernaan seperti asam lambung. Air putih membantu menetralkan kelebihan asam dalam lambung.

5. Menghidrasi Tubuh

Manfaat minum air putih setelah bangun tidur di pagi hari adalah memberikan energi tambahan.

Air putih membantu menghidrasi tubuh dan memberikan kekuatan untuk memulai aktivitas sehari-hari.***

Halaman:

Editor: Mutia Tresna Syabania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah