Minder karena Obesitas, Simak Penyebab Anda Susah Kurus

- 16 September 2022, 21:05 WIB
Ilustrasi obesitas. Apa sajakah penyebab yang dapat membuat badan menjadi gemuk atau gendut? Simak penjelasan selengkapnya.
Ilustrasi obesitas. Apa sajakah penyebab yang dapat membuat badan menjadi gemuk atau gendut? Simak penjelasan selengkapnya. /Unsplash/Towfiqu barbhuiya

Karena melewatkan makan terutama sarapan justru akan membuat kita empat setengah kali berisiko mengalami obesitas.

Ini dikarenakan melewatkan makan akan memperlambat metabolisme dan meningkatkan rasa lapar.

4. Kurang minum air putih

Air yang cukup sangat penting bagi tubuh. Semakin banyak minum air putih maka semakin mudah untuk menjaga berat badan.

Sebuah riset mengatakan minum air dua gelas sebelum makan akan meningkatkan risiko turun berat badan hingga 30 persen, daripada orang yang tidak minum air sebelum makan.

5. Mengkonsumsi garam secara berlebihan

Kebiasaan yang dapat membuat gendut atau gemuk adalah mengkonsumsi garam secara berlebihan.

Orang dewasa direkomendasikan mengkonsumsi garam sebanyak 2300 mg per hari atau kurang dari itu dapat membantu mengurangi perut kembung, tekanan darah tinggi dan kondisi kesehatan lainnya.***Samba Kemal Budi Widdyarta/prfmnews.id

Halaman:

Editor: Babah Pram

Sumber: Prfmnews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x