Inilah 4 Jenis Vitamin yang Baik untuk Menjaga Pernapasan agar Tetap Sehat

- 26 Mei 2022, 15:08 WIB
Ilustrasi. Inilah 4 Jenis Vitamin yang Baik untuk Menjaga Pernapasan agar Tetap Sehat.
Ilustrasi. Inilah 4 Jenis Vitamin yang Baik untuk Menjaga Pernapasan agar Tetap Sehat. /Pixabay/MostafaElTurkey36/

POTENSI BISNIS - Sistem pernapasan sangat penting karena merupakan salah satu organ vital yang penting dalam tubuh seseorang.

Menurut dokter Saddam Ismail, menjaga kesehatan sistem pernapasan bisa dengan mengonsumsi beberapa jenis makanan atau juga vitamin.

Selain itu, ada baiknya jika kita mengenali vitamin apa saja yang dibutuhkan agar sistem pernapasan tetap sehat.

Baca Juga: Horoskop 27 Mei 2022: Aries, Libra, Pisces, dan Scorpio Waktunya Membuka Diri, Berbicara dengan Hati Terbuka

Sebagaimana dikutip PotensiBisnis.com dari kanal YouTube Saddam Ismail yang diunggah pada 31 Maret 2022, berikut 4 jenis vitamin untuk menjaga pernapasan.

1. Vitamin A

Vitamin A termasuk dalam vitamin yang larut dalam lemak. Selain itu, vitamin A juga baik untuk kekebalan tubuh, pembelahan sel, dan juga baik untuk janin.

Vitamin A sendiri diperlukan untuk perkembangan paru-paru, pembentukan alveolar, pemeliharaan jaringan dan juga regenerasi sel.

Baca Juga: Ikatan Cinta Malam Ini: Ricky Miliki Siasat Baru hingga Andin Menyesal Telah Usir Amar Mahendra

Halaman:

Editor: Sihab Ulumudin

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x