Wajib Tahu! Inilah 5 Tanda dan Gejala Seseorang Mengidap Penyakit Kronis

- 16 Februari 2022, 12:03 WIB
Ilustrasi sakit. Berikut 5 tanda dan gejala seseorang menderita penyakit kronis, di antaranya gangguan mobilitas dan inflamasi juga kesehatan pencernaan.
Ilustrasi sakit. Berikut 5 tanda dan gejala seseorang menderita penyakit kronis, di antaranya gangguan mobilitas dan inflamasi juga kesehatan pencernaan. /Freepik/benzoix

 

POTENSI BISNIS - Dokter Daniel Boyer dari Farr Institute, Amerika Serikat, menyampaikan, ada empat penyakit kronis yang paling banyak menyebabkan kematian. 

Penyakit itu seperti penyakit kardiovaskular, kanker, penyakit pernapasan dan diabetes. 

Menurutnya, skrining dan pengobatan penyakit kronis menjadi kunci penting dalam mengelola penyakit kronis sejak dini. 

Baca Juga: 4 Tanaman Hias Ini Perawatannya Tidak Ribet hingga Miliki Manfaat untuk Kesehatan

"(Penyakit kronis) bisa menyebabkan perawatan di rumah sakit, disabilitas jangka panjang, penurunan kualitas hidup, dan kematian," kata Daniel, dikutip PotensiBisnis.com dari laman PMJ News, Rabu, 16 Februari 2022.

Daniel menjelaskan, ada beberapa tanda dan gejala yang dapat menunjukkan ketika seseorang mungkin mengidap penyakit kronis.

Berikut 5 tanda dan gejala seseorang menderita penyakit kronis, di antaranya:

Baca Juga: Berita UFC: Akibat Kena Sikut Mengerikan Tai Tuivasa, Derrick Lewis Absen 2 Bulan di ajang MMA

  1. Gangguan mobilitas

Orang yang mengalami penyakit kronis juga bisa mengalami kesulitan untuk melakukan aktivitas.

Halaman:

Editor: Babah Pram

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x