Tanda-Tanda Penyakit Diabetes Hingga Cara Pencegahaanya

- 4 September 2021, 13:56 WIB
tanda-tanda penyakit diabetes dan cara mencegahnya.
tanda-tanda penyakit diabetes dan cara mencegahnya. /Pixabay/Tumisu

Diabetes adalah penyakit kronis yang terjadi ketika prankeas tidak dapat menghasilkan cukup insulin atau ketika tubuh tidak dapat secara efektif menggunakan insulin yang dihasilkan.

Insulin adalah hormon yang mengatur gula darah. Hiperglikemia atau peningkatan gulah daah, adalah efek umum dari diabetes yang tidak terkontrol dan seiring berjalanya waktu menyebabkan kerusakan serius pada banyak sistem tubuh.

Baca Juga: Ibunda Amanda Manopo Meninggal Dunia di Umur 54 Tahun Usai Positif Covid-19 Penyakit Bawaan Diabetes

Adapun bedasarkan tipenya diabetes ada 3 tipe yaitu :

1. Diabetes tipe 2

Diabetes tipe 2 ( sebelumnya disebut dengan non-insulin-dependent, atau onset dewasa) terjadi ketika penggunaan insulin tidak efektif oleh tubuh. Mayoritas penderita diabetes memiliki diabetes tipe 2. Jenis dari diabetes ini sebagaian besar merupakan hasil dari kelebihan berat badan dan kurangnya aktivitas fisik.

Gejalannya mungkin mirip dengan diabetes tipe 1, tetapi seringkali kurang ditandai, Akibatnya penyakit ini dapat didiagnosis setelah beberapa tahun setelah onset atau setelah komplikasi muncul.

Baca Juga: Menyebabkan Diabetes dan Merusak Gigi, Berikut 5 Bahaya Minuman Bersoda Bagi Kesehatan

Sampai saat ini, diabetes tipe ini hanya terlihat pada orang dewasa tetapi dalam beberapa kasus terjadi juga pada anak-anak.

2. Diabetes tipe 1

Halaman:

Editor: Babah Pram

Sumber: WHO


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah