Tahap 2 Penyaluran BPUM 2021, Cek Status Penerima BLT UMKM di eform.bri.co.id atau banpresbpum.id Pakai KTP

- 12 Juni 2021, 14:27 WIB
Hanya Ada 2 Tahap Penyaluran BPUM, Cek Status Sebagai Penerima BLT UMKM di Laman Ini
Hanya Ada 2 Tahap Penyaluran BPUM, Cek Status Sebagai Penerima BLT UMKM di Laman Ini /Tangkap layar Instagram.com/@kemenkopukm

Setelah itu ialah para aparatur Sipil Negara (ASN), anggota TNI, anggota Polri, pegawai BUMN juga BUMD.

Perlu diketahuim maksud dari pemilik usaha mikro yang sesuai dengan UU No. 28 tahun 2008 ialah jika Anda memiliki kekayaan bersih maksimal Rp50 juta.

Kekayaan tersebut tidak termasuk tanah dan bangunan tempat usaha

Terakhir ialah jika Anda memiliki hasil penjualan tahunan maksimal Rp300 juta.***

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah