Tingkatkan Potensi Bisnis Pedesaan, Pemprov Jabar Gulirkan Program SABISA

- 12 April 2021, 14:08 WIB
Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Barat (Jabar) Uu Ruzhanul Ulum menyalurkan 53,739 ton beras Cadangan Pangan Pemerintah Daerah (CPPD) bagi masyarakat terdampak banjir dan gagal panen di Kabupaten Pangandaran, Jumat, 9 April 2021.
Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Barat (Jabar) Uu Ruzhanul Ulum menyalurkan 53,739 ton beras Cadangan Pangan Pemerintah Daerah (CPPD) bagi masyarakat terdampak banjir dan gagal panen di Kabupaten Pangandaran, Jumat, 9 April 2021. /Foto: Aldien/Biro Adpim Jabar/

Dengan begitu, BUMDes dapat menghasilkan produk yang semua bahannya lokal, berasal dari desa sekitar, tidak menggunakan bahan impor.

 

Lebih lanjut, Bambang berharap para lulusan SABISA bisa menjadi model dalam pengelolaan BUMDes yang baik.

 

Melalui cara ini, dia berharap para penentu kebijakan ini bisa mengetahui kontekstual bisnis di daerahnya masing-masing.

 

"Jadi bukan hanya membuat produk yang kemudian dikenalkan, tapi harus ada inovasi," ujarnya.

 

Selain itu, mereka pun akan diberi pemahaman tentang menggali potensi di desa, berinovasi, hingga mencari sumber dana. ***

Artikel ini telah tayang sebelumnya di Pikiran-Rakyat.com dengan judul, "Maksimalkan Potensi Bisnis Desa, Pemprov Jabar Kembangkan SABISA".

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x