Klasemen MotoGP 2022: Fabio Quartararo Kokoh di Puncak, Bagnaia Beri Ancaman pada Bastianini

- 29 Mei 2022, 20:47 WIB
Klasemen MotoGP 2022: Fabio Quartararo Kokoh di Puncak, Bagnaia Beri Ancaman pada Bastianini./
Klasemen MotoGP 2022: Fabio Quartararo Kokoh di Puncak, Bagnaia Beri Ancaman pada Bastianini./ /Instagram.com/@fabioquartararo20/

Baca Juga: Tes Kepribadian: Gambar Pertama yang Dilihat Ungkap Banyak Hal Tentang Diri Anda

Aleix Espargaro juga tampil luar biasa setelah naik ke posisi ketiga dengan menyalip Luca Marini dan Bezzecchi tiga lap hingga lap ke-18.

Fabio Quartararo sempat mendekat ke Bagnaia dan hanya berjarak 0,7 detik di lap ke-19. Tapi Bagnaia mampu merespons dengan keunggulan 1,3 detik pada lap ke-12.

Persaingan lebih menarik terjadi pada perebutan podium ketiga Aleix Espargaro vs Marco Bezzecchi.

Bagnaia akhirnya mampu memenangkan MotoGP Italia 2022 dengan mengalahkan Fabio Quartararo. Sementara itu, Aleix Espargaro berada di posisi ketiga.

Klasemen MotoGP 2022 usai GP Italia:

1. Fabio Quartararo (122 poin)

2. Aleix Espargaro (114 poin)

3. Enea Bastianini (94 poin)

4. Francesco Bagnaia (81 poin)

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah