STARTING GRID MotoGP Mandalika 2022, Live Streaming Trans 7: Quartararo Terdepan, Marc Marquez Kesulitan

- 20 Maret 2022, 08:43 WIB
Para pebalap MotoGP. Simak starting grid MotoGP Mandalika hari ini Live Race di Trans 7 siaran langsung pada Minggu, 20 Maret 2022./
Para pebalap MotoGP. Simak starting grid MotoGP Mandalika hari ini Live Race di Trans 7 siaran langsung pada Minggu, 20 Maret 2022./ /Antara Foto/Galih Pradipta/

POTENSI BISNIS - Simak starting grid MotoGP Mandalika hari ini Live Race di Trans 7 siaran langsung pada Minggu, 20 Maret 2022 mulai pukul 10.00 WIB.

Saksikan live streaming MotoGP Mandalika 2022 melalui TV online dan siaran langsung Trans 7 hari ini (cek link di akhir artikel).

Pebalap tim Monster Energy Yamaha Franco Morbidelli terkena penalti, dan harus mundur tiga posisi start karena melakukan pelanggaran prosedur latihan start saat sesi FP3 pada Sabtu, 19 Maret 2022.

Baca Juga: Jadwal MotoGP Mandalika 2022 Hari Ini, Live Race Trans 7

Sebagaimana dikutip dari ANTARA, pengawas balapan GP Indonesia, Morbidelli kedapatan menempatkan dirinya di depan para pebalap yang sudah menunggu latiha start.

Oleh karena itu, posisi start Morbidelli merosok ke posisi 15, sedangkan Luca Marini, Marco Bezzechi dn Marc Marquez naik satu posisi.

Fabio Quartararo meraih pole position MotoGP Mandalika, dengan catatan waktu 1 menit 31,067 dibayangi duet tim Pramac Jorge Martin dan Johann Zarco yang melengkapi barisan terdepan.

Brad Binder tim KTP, jura GP Qatar Enea Bastianini tim Gresini, akan mengawali balap seri kedua ini di bari kedua dibarengi Francesco Bagnaia tim Ducati Lenovo.

Baca Juga: Live Race MotoGP Mandalika 2022: Marc Marquez Bertekad Putus 'Kutukan' di GP Indonesia

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah