Piala Menpora 2021 Persita vs Persib, ada Perubahan di Lini Depan Persib

- 29 Maret 2021, 17:10 WIB
Preview Persita Tangerang vs Persib Bandung di Piala Menpora 2021 yang akan digelar hari ini, Senin 29 Maret 2021. Persib mengisyaratkan akan melakukan perubahan skema di lini depan. Penampilan akan berbeda dengan saat menghadapi Bali United kemarin
Preview Persita Tangerang vs Persib Bandung di Piala Menpora 2021 yang akan digelar hari ini, Senin 29 Maret 2021. Persib mengisyaratkan akan melakukan perubahan skema di lini depan. Penampilan akan berbeda dengan saat menghadapi Bali United kemarin /Tangkapan layar YouTube.com/Corner Kick

POTENSI BISNIS - Persib Bandung akan menjalani laga kedua di Grup D Piala Menpora 2021 melawan Persita Tangerang, Senin 29 Maret 2021 malam.

Pertandingan antara Persib melawan Persita akan digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, mulai pukul 18.15 WIB.

Pelatih Persib Bandung Robert Alberts mengisyaratkan bakal merotasi susunan pemainnya di laga malam nanti.

Baca Juga: Diamankan Polisi, Terduga Teroris di Condet Jakarta Timur Sempat Melawan  

Bagi Robert Alberts, turnamen pramusim ini menjadi ajang untuk menemukan skema terbaik sebelum tampil di Liga 1.

Di bawah mistar gawang, Robert Alberts kemungkinan akan mencoba Teja Paku Alam.

Saat bermain melawan Bali United, Robert memberikan kesempatan kepada I Made Wirawan.

Baca Juga: KJRI: Belum ada Info Resmi Dari Arab Saudi Terkait Ibadah Haji 2021

Made juga bertindak sebagai kapten tim karena Supardi Nasir absen.

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili

Sumber: Persib Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah