Pengamat Menilai Sistem PPDB 2021 di Jabar Kian Lancar, Ini Alasannya

- 14 Juli 2021, 06:45 WIB
Ilustrasi. Pelaksanaan PPDB di Jawa Barat diapresiasi pengamat pendidikan. Tahun ini akses informasi bagi siswa dinilai telah terbuka dan lebih baik
Ilustrasi. Pelaksanaan PPDB di Jawa Barat diapresiasi pengamat pendidikan. Tahun ini akses informasi bagi siswa dinilai telah terbuka dan lebih baik /Maria Nofianti/Dok. Disdik Jabar

POTENSI BISNIS - Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun 2022 di Jawa Barat mendapat apresiasi.

Ketua Lembaga Bantuan Pemantau Pendidikan (LBP2) Jawa Barat, Asep Kurnia mengatakan pelaksaaan PPDB Jabar tahun ini dinilai sudah jauh kian lancar.

Ia mengatakan, satu di antara indikator keberhasilan adalah mudahnya mendapatkan informasi saat PPDB.

Baca Juga: Jadwal Pendaftaran PPDB Jabar 2021, Lengkap Tahapan dan Waktunya di Sini

Para Calon Peserta Didik Baru (CPBD) dalam mengakses sistem dalam pendaftaran dan pengecekan hasil dari PPDB secara daring.

"Secara umum saya melihat bahwa PPDB untuk SLB, SMA, SMK saat ini di 2021 khususnya provinsi Jawa barat saya rasa berjalan cukup baik," kata Asep melalui sambungan telepon kepada wartawan.

Di mana, akses informasi sempat menjadi catatan pada pelaksanaan PPDB sebelum-sebelumnya di Jabar.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini Rabu 14 Juli 2021: Gemini, Taurus, dan Aries Hubungan Anda Berjalan dengan Baik

"Saya menggaris bawahi terutama di tahun kemarin, untuk daerah Bodebek, itu terjadi sangat kacau tapi sekarang sudah ada perbaikan," katanya.

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili

Sumber: Rilis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x