Jadwal Pendaftaran PPDB Jabar 2021, Lengkap Tahapan dan Waktunya di Sini

- 7 Juni 2021, 16:30 WIB
Info lengkap PPDB Jabar 2021.
Info lengkap PPDB Jabar 2021. /Jurnal Soreang/Ghulam Halim/Instagram @disdikjabar

- Jalur prioritas terdekat

- Jalur Prestasi

- Jalur Zonasi

Adapun kuota untuk SMA da SMK dalam PPDB 2021:

- SMA: Prestasi 25 persen, Afirmasi 20 persen, Zonasi 50 persen, Perpindahan tugas orang tua 5 persen

- SMK: Prestasi Rapor 60 persen, Afirmasi 20 persen, Prioritas terdekat 10 persen, Perpindahan tugas 5 persen, dan Prestasi kejuaraan 5 persen

Namun, untuk kuota SLB akan disesuaikan dengan banyaknya peserta didik baru yang membutuhkan kebutuhan khusus untuk masuk ke SMA atau SMK.

Itulah persyaratan dan kuota yang perlu diperhatikan jelas untuk peserta didik baru yang akan melanjutkan ke jenjang SMA, SMK dan SLB.

Informasi lebih lanjut, Anda bisa mengunjungi laman resmi PPDB Disdik Jabar atau ppdb.jabarprov.go.id.***

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: PPDB Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x