Doni Monardo: Perayaan 17 Agustus Mendatang, Saat Itu Kita Harus Terbebas Covid-19

- 16 Februari 2021, 10:15 WIB
Doni Monardo.*
Doni Monardo.* /Instagram/bnbp_indonesia


POTENSI BISNIS - Setelah pulih dari virus corona, Ketua Stagas Penanganan Covid-19 Nasional Letjen TNI Doni Monardo kembali melakukan Rakor.

Jenderal bintang tiga Kopassus itu memimpin Rapat Koordinasi Satgas Penanganan Covid-19 melalui video conference.

Pembahasan tersebut berkaitan dengan penerapan PPKM Skala Mikro, yang melibatkan pimpinan kodam di sejumlah wilayah Pulau Jawa-Bali.

Baca Juga: Setelah Diserang Buzzer, Jusuf Kalla: Ini Kesannya Bertanya Saja Tidak Boleh, Apalagi Mengkritik

Baca Juga: Lucinta Luna Bebas dari Penjara Lebih Cepat, Ini Alasan Ditjen Pemasyarakatan

Dalam sambutannya, Doni Monardo berikan apresiasi pada seluruh jajaran TNI/Polri, serta seluruh pihak yang terlibat aktif dalama mencegah penyebaran Covid- 19 yang menyerang saluran pernafasan itu.

Eks Banjen Kopassu itu berhadap kepada seluruh jajaran TNI/Polri serta seluruh stakeholder di seluruh daerah agar jangan cepat merasa lelah dalam melaksanakan PPM Skala Mikro di Jawa-Bali.

Bahkan, Doni Monardo menargetkan pada 17 Agustus mendatang, saat itu kita harus betul-betul terbebas dari Covid-19.

Baca Juga: Kode Redeem FF Selasa 16 Februari 2021: Valid dari Garena Free Fire Sebelum Diambil Pemain Lain

"Target kita adalah pada perayaan 17 Agustus mendatang maka saat hari itu kita harus betul-betul bebas dari Covid-19, dalam artian Pandemi Covid-19 harus betul-betul dalam posisi yang dapat dikendalikan," kata Letjen TNI Doni Monardo, pada Senin, 15 Februari 2021.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah