Simak Cara Daftar DTKS agar Dapat Bansos Kemensos 2021 Rp300 Ribu Setelah Terdata di dtks.kemensos.go.id

- 10 Februari 2021, 15:08 WIB
Ilustrasi Daftar DTKS untuk dapatkan bansos Kemensos 2021 Rp300 ribu cek data diri Anda di laman dtks.kemensos.go.id.*
Ilustrasi Daftar DTKS untuk dapatkan bansos Kemensos 2021 Rp300 ribu cek data diri Anda di laman dtks.kemensos.go.id.* /ANTARA/Raisan Al Farisi

Untuk melakukan pengecekan tersebut, peserta dapat menggunakan NIK KTP setelah login ke laman dtks.kemensos.go.id.

Perlu diketahui, halaman dtks.kemensos.go.id hanya memberikan info bagi penerima bansos, dan bukan info lain termasuk pendaftaran bansos.

Baca Juga: SPOILER Sinopsis Ikatan Cinta Hari Ini 10 Februari: Andin Kecewa pada Al Bakal Cerai? Nino Marah Besar ke Elsa

Adapun cara mengecek daftar penerima bansos berikut ini langkahnya;

1. Masuk ke laman dtks.kemensos.go.id

2. Cek bansos dengan memasukkan salah satu dari NIK, ID DTKS/BDT, atau nomor PBI JK/KIS. Pilih ID Kepesertaan yang diinginkan;

3. Masukkan Nomor Kepesertaan dari ID yang dipilih;

4. Masukkan nama lengkap sesuai NIK, ID DTKS/BDT, atau nomor PBI JK/KIS.

5. Masukkan 4 huruf kode yang tertera dalam kotak kode;

6. Klik kotak kode untuk mendapatkan kode baru;

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah