'Gercep', Mensos Risma Siapkan Sendiri Kasur hingga Makan dan Minum untuk Korban Longsor di Sumedang

- 11 Januari 2021, 08:55 WIB
Istilah sekarang disebut
Istilah sekarang disebut /Antara/

POTENSIBISNIS.COM - Istilah sekarang disebut "gercep" alaia gerak cepat, hal itu yang dilakukan Menteri Sosial (Mensos), Tri Rismaharini di lokasi bencana longsor, Cimanggung, Sumedang pada Minggu, 10 Januari 2021.

Mensos Risma sapaanya, hanya selang sehari dari bencanag longsor yang terjadi Sabtu, 9 Januari 2021, langsung berangkat ke Kota Tahu Sumedang.

Dia meninjau lokasi dan membawa sejumlah bantuan, baik berupa uang maupun logistik untuk kebencanaan.

Baca Juga: Anak Buah Jokowi Sebar Foto Hoaks? Ini Kata Pakar Roy Suryo ke Ali Ngabalin Soal Wanita dan Pesawat

Baca Juga: UPDATE Gunung Merapi Keluarkan Guguran Lava Pijar 19 Kali, Masih Level Siaga

Ditemani pejabat daerah dan tim evkuasi, Mensos Risma mendatangi dapur umum dan keluarga korban meninggal akibat tanah longsor.

Mensos Risma langsung bertemu dan medengarkan curhat dari korban longsor.

Pada kesempatan itu juga, Mensos Risma menyerahkan bantuan dari Kemensos senilai Rp15 juta dan sejumlah bingkisan.

Baca Juga: Musibah di Awal 2021, Kirimkan Doa Ini untuk Korban Hingga Tim Relawan Kemanusiaan

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x