Login www.pln.co.id Dapatkan Token Listrik Gratis dari PLN, Catat Jadwalnya!

- 3 Januari 2021, 07:31 WIB
Ilustrasi petugas PLN. /Dok PLN
Ilustrasi petugas PLN. /Dok PLN /

"Pemerintah memutuskan untuk memperpanjang waktu pemberian bantuan keringanan biaya listrik PLN berupa diskon 100 persen atau gratis untuk pelanggaran rumah tangga daya 450 VA," kata dia.

Sedangkan untuk pelanggan rumah tangga daya 900 VA, kata Erick, diskon 50 persen selama tiga bulan kedepan, yakni sampai Maret 2021.

Tak hanya itu, pemerintah juga memastikan seluruh perangkat pengamanan sosial tetap akan berlangsung.

Semua itu, menurut Erick, demi memastikan penanganan Covid-19 dilakukan secara komperhensif antara pemulihan kesehatan dan ekonomi.

"Pemerintah akan melanjutkan program stimulus pada tahun 2021, untuk pemulihan ekonomi dan penanganan Covid-19. Termasuk di antaranya untuk pengadaan vaksin," ujarnya.

Kemudian, bantuan sosial tunai, subsidi bunga, pembiayaan UMKM, serta ketahanan pangan.

Sama seperti sebelumnya, bagi pelanggan pascabayar, bantuan ini akan langsung masuk dalam tagihan masing-masing pelanggan.

Sementara untuk pelangan prabayar atau yang menggunakan sistem token, besaran bantuan diberikan sama dengan bantuan di Tahun 2020.

Namun subsidi ini hanya akan diberikan kepada orang-orang yang sudah terdata dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) di Kementerian Sosial.

Cara mendapatkan token listrik gratis simak berikut ini:

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah