5 Tempat Kuliner Bandung yang Unik dan Menarik Harga Terjangkau Bikin Nagih

- 5 November 2020, 20:09 WIB
Pempek kuliner khas Palembang/ dok. rri
Pempek kuliner khas Palembang/ dok. rri /

Sapulidi Lembang, bandung ini berhasil menyita perhatian mata masyarakat luas, hingga hampir setiap harinya tempat kuliner di Bandung yang satu ini ramai dikunjungi oleh wisatawan domestik ataupun luar negeri.

Sapulidi Lembang, Bandung pun menawarkan gaya baru dalam menyantap hidangan. Di sana Anda akan menikmati aneka makanan di saung bambu.

Saung bambu atau Bale tersebut didirikan di 2 lokasi berbeda, ada yang didirikan dekat danau, dan ada juga yang terletak di setapak bebatuan.

Selain itu, disepanjang jalan terdapat pepohonan dan hamparan rumput hijau yang menjadikan suasana nampak alami dan udara pun segar.

Baca Juga: UPDATE: Jumlah Kasus Positif Corona Virus Indonesia 425.796 Orang per 5 November 2020

Untuk memesan suatu makanan di sana, Anda harus memukul kentongan yang terdapat di saung tersebut.

Dengan memukulnya dua kali, maka pelayan pun akan datang membawakan daftar menu. Semua jenis kuliner lesat tersedia di Sapulidi Lembang, Bandung.

Konon ramuan nenek sihir sapulidi punch dan sate ayam edan merupakan menu andalan yang dibanderol dengan harga terjangkau.

Bahkan tersedia juga menu masakan khas Sunda, Jawa hingga Internasionla. Nah daripada Anda penasaran, segera datang aja lokasinya.

Baca Juga: Siaran Langsung SCTV AC Milan vs Lille Liga Europa Live Streaming di Vidio.com Dini Hari Nanti

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x