5 Tempat Kuliner Bandung yang Unik dan Menarik Harga Terjangkau Bikin Nagih

- 5 November 2020, 20:09 WIB
Pempek kuliner khas Palembang/ dok. rri
Pempek kuliner khas Palembang/ dok. rri /

4. Es Duren Pak Aip

Berbahan dasar buah Durian, dan buah Alpukat dilengkapi es juga susu membuat minuman segar ini jadi juara.

Konon sudah berdiri sejak tahun 1987, es duren pak Aip ini menjadi pelopor munculnya es durian lainnya. Es Duren Pak Aip ini selalu laris manis.

Lokasi kuliner Bandung yang satu berada dijalan Ahmad Yani dan Tubagus Ismali. Es Duren Pak Aip berisi butiran daging buah durian utuh, yang diberi es serut dan tambahan pemanis.

Beberapa pemanis tambahannya seperti susu kental masin, cokelat, dan gula merah. Soal rasa Es Duren Pak Aip ini berbeda dengan es durian lainnya, karean daging buah duriannya terasa lebih manis dan lembut juga lembat saat disantap.

Untuk bisa menikmatinya, Anda hanya cukup datang ke tempat kuliner di Bandung dan harganya pun tak mahal.

Satu gelas pun hanya dibanderol seharga Rp15.000 hingga Rp18.000. Tinggal pilih variasi pelengkapnya yang Anda sukai ada es krim, Strawbery, dan gula merah.

5. Nasi Kalong

Namanya berasal dari hewan malam yang suka mencari bahan makan yang manis-manis. Tapi jangan takut, kedai nasi kalong ini merupakan tempat kuliner Bandung yang menyajikan makanan di mana Anda merasa lapar tengah malam.

Meski namanya nasi kalong, jangan salam isinya sangat menggiurkan, kuliner Bandung yang satu ini meulai buka pada malam hari sekitar pukul 19.00 WIB.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x