Jelang 1 Muharram 1443 H Tahun Baru Islam, Simak 10 Manfaat Berpuasa: dapat Pahala hingga Kesehatan Tubuh

- 3 Agustus 2021, 08:57 WIB
Ilustrasi: Jelang 1 Muharram 1443 H Tahun Baru Islam, Simak 10 Manfaat Berpuasa: dapat Pahala hingga Kesehatan Tubuh.*
Ilustrasi: Jelang 1 Muharram 1443 H Tahun Baru Islam, Simak 10 Manfaat Berpuasa: dapat Pahala hingga Kesehatan Tubuh.* /unsplash/Abdullah Arif

POTENSI BISNIS - Jelang 1 Muharram 1443 H atau Tahun Baru Islam 2021 umat Islam dianjurkan melaksanakan puasa sunnah.

Melaksanakan puasa bisa menyehatkan badan, simak berikut 10 manfaat melaksanakan puasa.

Oleh karean itu, pada bulan ini terdapat berbagai keutamaan tersendiri, maka berpuasa di dalamnya pun menjadi suatu hal yang baik dan berkah. sebagaimana berikut ini:

Baca Juga: 1 Muharram 2021 Tanggal Berapa? Berikut Jadwal Hari Raya Tahun Baru Islam dan Simak Aturannya

1. Menjalankan Sunnah Rasul

Menjalankan sunnah Rasul merupakan bagian dari ibadah. Hal ini juga sebagaimana disampaikan dalam QS Ali Imran ayat 131:

“Katakanlah: Jika kamu (benar-benar) mencintai Allah, maka ikutilah (sunnah/petunjuk)ku, niscaya Allah mencintaimu dan mengampuni dosa-dosamu, Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang”.

Tentunya dengan melaksanakan puasa sunnah kita telah menjadi bagian dari ummat Rasul.

Baca Juga: 10 Twibbon Selamat Tahun Baru Islam 2021, 1 Muharram 1443 H Desain Elegan Bisa Dibagikan di Sosmed

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x