Makan Banyak tapi Nggak Gemuk-Gemuk? Ternyata Masalahnya Ada di Hal Ini Kata dr. Zaidul Akbar 

- 5 Juli 2022, 17:03 WIB
Makan Banyak tapi Nggak Gemuk-Gemuk? Ternyata Masalahnya di Hal Ini kata dr. Zaidul Akbar 
Makan Banyak tapi Nggak Gemuk-Gemuk? Ternyata Masalahnya di Hal Ini kata dr. Zaidul Akbar  /Tangkap layar Youtube/dr. Zaidul Akbar Official

POTENSI BISNIS - Seseorang yang makannya banyak tapi tak kunjung gemuk kerap terjadi di masyarakat.

Jika hal itu terjadi maka anda harus lebih waspada, karena ada sebuah permasalahan yang terjadi dalam tubuh Anda.

dr. Zaidul Akbar dalam sebuah ceramah mengungkapkan penyebab seseorang tak kunjung gemuk meskipun makan banyak.

Baca Juga: Jangan Biasakan Makan Malam dengan Nasi Goreng, dr. Zaidul Akbar Ungkap Resikonya

“Kalau ada orang makannya banyak tapi gak gemuk-gemuk, masalahnya ada dimana?,” ujar dr. Zaidul Akbar dalam laman TikTok @bamoltv.

dr. Zaidul Akbar mengungkapkan jika permasalahan utama seseorang yang makan banyak tapi tak kunjung gemuk terletak pada hormon.

Tak hanya itu, untuk mengatasi permasalahan makan banyak tapi tak kunjung gemuk ternyata ada pengobatanya.

Menurut dr. Zaidul Akbar, cara untuk mengatasi makan banyak tapi tak kunjung gemuk adalah dengan memperbaiki hormon.

Caranya memperbaiki hormon itu dengan minyak dan lemak baik.

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x