Hati-hati! 10 Tanda dan Gejala Ini Dapat Mengindikasikan Penyakit Autoimun, Jangan Dianggap Sepele

- 7 Juni 2022, 16:56 WIB
Ilustrasi seseorang menderita autoimun. Penyakit sistem kekebalan menyerang tubuh disebut autoimun. Ada beberapa tanda dan gejala yang mungkin mengindikasikan penyakit autoimun.
Ilustrasi seseorang menderita autoimun. Penyakit sistem kekebalan menyerang tubuh disebut autoimun. Ada beberapa tanda dan gejala yang mungkin mengindikasikan penyakit autoimun. /Pixabay.com/ OpenClipart-Vectors

Kabut otak adalah apa yang sering Anda dapatkan setelah malam tanpa tidur, tetapi mungkin juga merupakan tanda kondisi autoimun.

Jika tugas rutin mulai tampak tidak dapat dilakukan, pemikiran jadi kabur, dan Anda menjadi sulit untuk mengingat sesuatu.

Baca Juga: Jarang Disadari, 8 Kebiasaan Ini Bisa Membahayakan Kesehatan Wanita, Apa Saja?

Itu mungkin merupakan indikasi penyakit autoimun.

2. Kelelahan terus-menerus

Kelelahan adalah gejala umum yang muncul pada berbagai kondisi autoimun.

Jika Anda mendapatkan jumlah tidur yang normal tetapi bangun dengan perasaan lelah, lalu merasa mengantuk dan lelah sepanjang hari, penyebab kelelahan bisa jadi adalah penyakit autoimun.

3. Gejala pencernaan

Kembung, gas, mual, sakit perut, dan diare adalah gejala umum penyakit autoimun yang memengaruhi sistem pencernaan, seperti penyakit Crohn atau penyakit celiac.

4. Masalah kulit

Halaman:

Editor: Mutia Tresna Syabania

Sumber: Fabiosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah