Ini 6 Tanaman Hias Bermanfaat Mengeluarkan Oksigen di Malam Hari

- 21 Februari 2022, 15:25 WIB
Ini 6 Tanaman Hias Bermanfaat Mengeluarkan Oksigen di Malam Hari, simak selengkapnya dalam artikel ini semoga bermanfaat untuk Anda/
Ini 6 Tanaman Hias Bermanfaat Mengeluarkan Oksigen di Malam Hari, simak selengkapnya dalam artikel ini semoga bermanfaat untuk Anda/ /Tangkap Layar YouTube.com/T-Raz garden//

Baca Juga: Kesal karena Sering Dibanding-banding dengan Khamzat Chimaev, Petarung UFC Ini Bilang...

Kemampuan tanaman hias ini yaitu dapat melepaskan oksigen di malam hari, membantu memperbaiki pola pernapasan dan membuat orang tidur lebih nyenyak di malam hari.

2. Snake Plant atau Lidah Mertua

Di Indonesia tanaman hias ini tidak asing lagi karena banyak dibudidayakan dan banyak dijual serta banyak sekali yang menanam tanaman ini.

Lidah mertua merupakan tanaman hias terpopuler yang dapat mengeluarkan oksigen di malam hari.

Tanaman hias ini tidak diperlukan penyiraman yang teratur karena dapat dilakukan ketika tanah kering.

Baca Juga: SINOPSIS Ikatan Cinta Malam Ini: Tak Kunjung Dapat Momongan, Tak Disangka Michi Minta Elsa Berikan Keisya

3. Tanaman Tulsi

Tanaman hias tulsi mengeluarkan aroma khas yang dapat menenangkan saraf dan membantu mengurangi kecemasan.

Memiliki tanaman hias ini di rumah Anda atau di balkon atau didekat jendela memungkinkan untuk tidur lebih nyenyak di malam hari.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah