Bye-Bye Asam Lambung, Bisa Sembuh dengan Rutin Konsumsi Buah Segar Ini, Dokter Zaidul Akbar Bicara

2 September 2022, 18:15 WIB
Bye-Bye Asam Lambung, Bisa Sembuh dengan Rutin Konsumsi Buah Segar Ini, Dokter Zaidul Akbar Bicara /

POTENSI BISNIS - Asam lambung bisa sembuh dengan mengkonsumsi buah segar yang satu ini.

Pengidap asam lambung tentu akan sangat terganggu ketika penyakit itu datag.

Asam lambung terjadi saat otot kerongkongan di bagian bawah melemah.

Baca Juga: Tak Perlu Sedot Lemak! Cukup Lakukan Cara Sederhana Ini, Penyakit Langsung Kabur Kata Zaidul Akbar

Otot ini bertugas untuk berkontraksi dan menutup saluran ke kerongkongan usai makanan turun dan datang ke lambung.

Kalau otot ini melemah, kerongkongan bisa terbuka hingga asam lambung naik kembali ke kerongkongan.

Jika anda mengidap asam lambung dan ingin sembuh, ternyata ada cara herbal yang disarankan oleh dokter Zaidul Akbar.

Dalam sebuah postingan di instagram pribadinya, dokter Zaidul Akbar mengungkapkan rasa syukur atas pemberian seorang teman kepadanya.

Rupanya teman itu memberikan sebuah nanas.

Baca Juga: Minum Ramuan Ini pada Malam Hari, Racun dalam Tubuh Bisa Hilang Kata Zaidul Akbar

Dokter Zaidul Akbar berpesan jika makan nanas itu sebaiknya dengan bonggolnya.

“Jangan lupa kalo makan nanas makan sama bonggolnya,” tulis dokter Zaidul Akbar dalam instagram @dr.zaidulakbarofficial .

Lebih lanjut, dokter Zaidul Akbar menuturkan jika memakan nanas yang baik harus dibarengi dengan garam.

“Kasi garam sehat dikit waktu makan nanasnya dan belajar cara buang item2nya nanas ya , jaman now , ngupas nanas ga semua orang bisa,” ungkapnya.

Diakhir postingan, dokter Zaidul Akbar menyebut jika buah nanas ini sangat berlimpah enzim.

Baca Juga: Dijamin Jantung Anda Sehat jika Rutin Konsumsi Minuman Ini, Dokter Zaidul Akbar Bocorkan Rahasianya

Nanas manis juga menurutnya sangat baik untuk memperbaiki kesimbangan asam lambung.

Tak hanya itu, nanas juga memiliki khasiat untuk memperbaiki pencernaan.

“Buah yang berlimpah enzim yang Allah ciptakan di dalamnya, dikasih garam dikit, cari nanas manis , akan sangat baik untuk memperbaiki keseimbangan asam lambung dan pencernaan kita,” tuturnya.

Baca artikel menarik potensi bisnis lainya di LINK INI atau Temukan kami juga di Google News melalui Link Google News.***

Editor: Rahman Agussalim

Sumber: Instagram @dr. Zaidul Akbar

Tags

Terkini

Terpopuler