Chandrika Chika dan Tersangka Narkoba Lainya Gunakan Vape Sebagai Alat Hisap Ganja

- 24 April 2024, 16:45 WIB
Profil Chandrika Chika, Selebgram Kontroversial yang Ditangkap Polisi Karena Narkoba.
Profil Chandrika Chika, Selebgram Kontroversial yang Ditangkap Polisi Karena Narkoba. / Instagram.com/@chndrika_

POTENSI BISNIS - Selebgram Chandrika Chika atau yang lebih dikenal dengan CK, bersama lima orang lainnya, kini menjadi sorotan atas kasus penyalahgunaan narkotika, khususnya ganja. Mereka tidak lain adalah atlet e-sport dan selebgram yang populer di Jakarta Selatan.

Ditangkap oleh petugas Satreskoba Polres Metro Jakarta Selatan pada Senin, 22 April 2024, malam hari sekitar pukul 23.00 WIB di wilayah Karet Kuningan, Setiabudi, mereka kini harus berurusan dengan hukum.

Baca Juga: Usai Ditetapkan KPU Jadi Wakil Presiden Terpilih 2024, Gibran Sambangi Rumah Dinas Wapres Ma'ruf Amin

1. Penggunaan Narkotika Sudah Lama

CK mengakui telah menggunakan narkotika selama lebih dari setahun. Baginya, penggunaan narkotika telah menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari, terutama di lingkungan pergaulannya.

"Kami sempat tanyakan kepada para tersangka bahwa tidak ada tujuan khusus untuk menggunakan narkoba seperti mungkin 'doping' atau apa. Tetapi karena memang sifatnya pergaulan, dan menurut mereka sudah merupakan hal lumrah," kata Wakasat Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Selatan AKP Rezka Anugras pada Rabu, 24 April 2024, dikutip dari ANTARA.

Bersama lima orang rekannya, mereka mengakui bahwa penggunaan narkotika bukanlah hal yang dilakukan dengan tujuan tertentu, melainkan karena dianggap sebagai kebiasaan yang lumrah dalam pergaulan mereka.

Baca Juga: Jawaban Jokowi Setelah PDIP Tak Lagi Menganggapnya Kader Partai: Terima Kasih

2. Modus Baru dengan Rokok Elektrik

Halaman:

Editor: Sihab Ulumudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x