Selain Demi Lovato: Dancing With The Devil, Ini Deretan Film Dokumenter Terbaik Patut Ditonton

- 24 Maret 2021, 17:45 WIB
Film dokumenter yang mengisahkan kehidupan para selebriti satu di antaranya Demi Lovato yang patut ditonton.*
Film dokumenter yang mengisahkan kehidupan para selebriti satu di antaranya Demi Lovato yang patut ditonton.* /YouTube/ La Nación Costa Rica

Baca Juga: Pemandu Karaoke Tewas, Polisi: Ada Luka Tusuk di Lambung Kanan

Baca Juga: Tilang Elektronik ETLE Sudah Berlaku, Pelanggar Harus Bayar Denda Ratusan Ribu Rupiah

1. Miss Americana

Taylor Swift adalah seorang penyanyi internasional Amerika Serikat. Selain itu, ia juga seorang penulis lagu dan aktivis yang aktif dalam kegiatan sosial.

Pada awal tahun 2020, tepatnya 31 Januari, ia merilis sebuah film dokumenter berjudul 'Miss Americana'.

Di film dokumenter ini, ia menceritakan banyak hal tentang hidupnya dan bagaimana cintanya terhadap dunia musik.

Swift juga secara terbuka membahas peran politik dalam kehidupannya.

2. Shawn Mendes: In Wonder

Shawn Mendes adalah seorang penyanyi yang memulai karirnya di tahun 2013. Pada saat itu ia mengunggah videonya yang sedang bernyanyi di aplikasi Vine.

Selain penyanyi, ia juga seorang penulis lagu yang karyanya banyak sekali mendapat penghargaan.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Pop Sugar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah