Senin Besok, Apple Siap Luncurkan Apple Intelligence di WWDC 2024

- 8 Juni 2024, 14:00 WIB
Pilih iPhone 15 Plus atau iPhone 15 Pro? Cek Perbedaan dan Perbandinganya DI SINI.
Pilih iPhone 15 Plus atau iPhone 15 Pro? Cek Perbedaan dan Perbandinganya DI SINI. /Apple

AI generatif juga dirancang untuk membuat emoji dengan cepat berdasarkan input pengguna. Ini memungkinkan pengguna untuk menggunakan emoji yang tidak biasa dari pada yang disediakan oleh pengembang aplikasi saat ini.

Baca Juga: Cara Agar Menang Shopee Flash Sale: Dapat Mobil Cuma Rp1.000!

Apple diperkirakan akan memanfaatkan komputasi pada perangkat dan cloud untuk beberapa fitur AI. Laporan Gurman juga mengungkap keterlibatan OpenAI dalam beberapa alat AI iOS 18.***

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah