Ternyata Tanaman Hias Aglonema Warna Daunnya Bisa Diubah, Lakukan Cara Simpel Ini

- 8 Maret 2022, 12:24 WIB
Ternyata Tanaman Hias Aglonema Warna Daunnya Bisa Diubah, Lakukan Cara Simpel Ini
Ternyata Tanaman Hias Aglonema Warna Daunnya Bisa Diubah, Lakukan Cara Simpel Ini /Tangkap layar YouTube.com/hobi bunga

Sebab, banyaknya tanaman yang tumbuh pasti warna daun lama-kelamaan menjadi merah.

Apakah bisa tanaman aglonema tidak berumpun warna daunnya dirubah?

Baca Juga: Horoskop Cinta Hari Ini 8 Maret 2022: Taurus, Gemini, Sagitarius, dan Virgo Bertemu Orang yang Dicintai

Bisa saja, asalkan Anda perlu perhatikan dalam pemberian pupuk yang harus dikurangi misalnya, hanya 1 bulan sekali.

Sebab, pupuk daun yang diberikan pada tanaman aglonema bisa membuat warna daun dominan hijau.

2. Tanaman aglonema harus terkena cahaya matahari di pagi hari

Selain warna daunnya bisa mengkilap, warna hijaunya pun semakin berkurang jika terkena matahari pagi.

Anda bisa semprotkan vitamin B1 sebelum terkena cahaya matahari agar terlihat segar.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta: Nino Mulai Panik sampai Al Tak Kuasa Melihat Andin dan Askara

Ternyata, cara alami ini bisa membuat aglonema tumbuh cantik tanpa harus mengeluarkan uang banyak.

Halaman:

Editor: Sihab Ulumudin

Sumber: Youtube Hobi Bunga


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah