Simak! 3 Ide Peluang Bisnis Cocok di Musim Hujan, Nomor 2 Bisa Raup Untung Puluhan Juta

28 Oktober 2021, 14:19 WIB
Ilustrasi wedang jahe. Berikut akan diulas 3 ide peluang bisnis di musim hujan, di antaranya menjual minuman tradisional semisal wedang jahe dan sekoteng. /Tangkapan layar kanal Youtube @Umi Ashabul Azmi23

POTENSI BISNIS - Musim hujan ternyata sangat berpeluang besar untuk membuka bisnis.

Tapi perlu diingat, tidak semua jenis usaha cocok dijalankan di musim hujan.

Cuaca musim hujan yang dingin, pasti kebanyakan orang menyukai makanan atau minuman yang hangat-hangat.

Baca Juga: Simak! 7 Manfaat Minum Susu sebelum Tidur, di antaranya Cegah Insomnia

Hal tersebut diunggah di kanal YouTube Inspirasi Pagi, dikutip PotensiBisnis.com, Kamis, 28 Oktober 2021.

Berikut akan diulas 3 ide peluang bisnis di musim hujan, di antaranya:

1. Bisnis minuman tradisional hangat
Banyak sekali jenis minuman hangat yang bisa Anda jadikan peluang usaha.

Dari mulai wedang jahe, sekoteng hingga minuman hangat lainnya bisa jadi pilihan Anda untuk memulai bisnis.

Sebagai contoh, Pak Imam mempunyai kedai jamu di pinggir jalan. Pak Imam menjual minuman hangat seharga 12 ribu per-gelas. Dari usahanya ini, Pak Imam bisa raih omset 800 ribu per-bulan.

Baca Juga: Terbaru Ikatan Cinta Malam Ini 28 Oktober 2021: Aldebaran Curigai Seseorang, Nino dan Elsa Semakin Terpuruk 

Sehingga dalam sebulan Pak Imam bisa raih omset sebanyak 24 juta per-bulan.

Bahkan profit yang didapat oleh Pak Imam, 40 persen dikali 24 juta sebanyak 9,6 juta.

Pak Imam bisa mendapatkan keuntungan tersebut karena Pak Imam menyediakan fasilitas seperti WiFi di kedainya sehingga pelanggan merasa nyaman.

Ditambah minuman hangat Pak Imam enak membuat pelanggan terus berkunjung ke kedainya.

Baca Juga: Ikatan Cinta Malam Ini: Irvan Suruh Iqbal Perlakukan Vera seperti Dennis Sakiti Jessica? Elsa Makin Menderita

Lokasi strategis dan pelayanan yang ramah akan membuat usaha Anda lebih maju.

2. Bisnis budidaya jamur
Taufik Hidayat merupakan pelaku usaha jamur hingga dirinya bisa mempekerjakan 15 petani untuk membudidayakannya.

Dari media tanam jamur, Taufik Hidayat bisa menghasilkan 6 ton polybag jamur dan bisa meraup 75 juta per-hari.

Jika ditotalkan income jamur ditambah polybag, Taufik Hidayat bisa raup untung 165 juta per-bulan.

Sehingga, profit yang didapat sekitar 30 persen dikurang 40 persen sebanyak 49,5 juta sampai 66 juta per-bulan.

Aset yang dimiliki Taufik Hidayat sebanyak 600 juta yang terdiri dari lahan dan bangunan.

Baca Juga: Ramalan Kartu Tarot Besok 29 Oktober 2021: Taurus, Libra, Pisces, dan Capricorn Anda Pantas Dikagumi

Bisnis jamur Taufik Hidayat ini bukan berarti tanpa hambatan.

Rumah jamur Taufik Hidayat pernah ambruk karena tergenang air  hujan. Bahkan Taufik Hidayat rugi sebesar 80 juta.

Di balik kesuksesan seseorang selalu ada cerita kelam yang tidak nampak ke permukaan.

Bisnis jamur ini sangat menjanjikan karena permintaan jamur yang semakin banyak.

3. Bisnis bakso
Baksos banyak disukai banyak orang. Bisnis ini tidak akan pernah mati dan tidak butuh modal besar.

Jualan bakso keliling ternyata bisa lebih menjanjikan dan raup untung lebih besar. Karena orang-orang seringkali malas keluar saat musim hujan.

Market usaha bakso sangat banyak dari kalangan muda hingga tua sehingga menjanjikan untuk ditekuni.***

Editor: Babah Pram

Sumber: YouTube Inspirasi Pagi

Tags

Terkini

Terpopuler