Jadwal MotoGP Argentina 2022 Trans 7 Live Race Dini Hari

- 29 Maret 2022, 11:29 WIB
ilustrasi balapan MotoGP. Simak jadwal MotoGP Argentina 2022 yang akan berlangsung di Sirkuit Termas de Rio Hondo, pada Senin, 4 April 2022 diri hari WIB./
ilustrasi balapan MotoGP. Simak jadwal MotoGP Argentina 2022 yang akan berlangsung di Sirkuit Termas de Rio Hondo, pada Senin, 4 April 2022 diri hari WIB./ /Reuters/Heino Kalis/

POTENSI BISNIS - Simak jadwal MotoGP Argentina 2022 yang akan berlangsung di Sirkuit Termas de Rio Hondo, pada Senin, 4 April 2022 diri hari WIB.

Gelaran MotoGP Argentina 2022 ini merupakan seri ketiga, setelah sebelumnya Grand Prix musim ini dihelat di Qatar dan Indonesia.

Adapun rangkaian MotoGP Argentina 2022 akan dimulai sejak Jumat, 1 April dengan sesi latihan bebas atau free practice pertama (FP1) pukul 20.50 WIB.

Baca Juga: Rider Gresini Racing Sebut MotoGP Argentina 2022 Miliki Aspek Kesamaan dengan Mandalika

Kemudian, FP2 MotoGP Argentina 2022 akan berlangsung pada Sabtu, 4 April pukul 01.05 WIB, dan FP3 digelar di hari yang sama pukul 20.50 WIB.

Selanjutnya, sesi latiha bebas keempat (FP4) dijadwalkan berlangsung pada pukul 00.25 WIB, dilanjutkan dengan sesi kualifikasi MotoGP Argentina pada pukul 01.05 WIB.

Lalu, Live Race MotoGP Argentina 2022 akan berlangsung pada Senin, 4 April pukul 01.00 WIB saksikan melalui siaran langsung Trans 7.

Baca Juga: MotoGP Argentina 2022, Sang Pemuncak Klasemen Sebut Seperti Balapan di GP Mandalika

Sementara itu, balapan Moto3 digelar pada Minggu, 3 April 22.00 WIB. Sedangkan, Moto2 akan dimulai pada pukul 23.20 WIB.

Keseruan para pebalap menggeber motornya di MotoGP Argentina 2022 dapat disaksikan melalui TV Online live streaming Trans 7.

Jadwal MotoGP Argentina 2022:

Jumat, 1 April

FP1: 20.50-21.35 WIB

Sabtu, 2 April

FP2: 01.05-01.50 WIB

FP3: 20.50-21.35 WIB

Minggu, 3 April

FP4: 00.25-00.55 WIB

Kualifikasi 01.05-01.45 WIB

Senin, 4 April

Live Race 01.00 WIB

***

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah