Jelang SEA Games 2021, Berikut 8 Gim Esport akan Disajikan untuk Anda

- 27 Maret 2021, 22:53 WIB
SEA Games ke-31 akan dilaksanakan pada 21 November 2021 sampai 2 Desember 2021 di Vietnam.
SEA Games ke-31 akan dilaksanakan pada 21 November 2021 sampai 2 Desember 2021 di Vietnam. /ANTARA/ Sigid Kurniawan/



POTENSI BISNIS - SEA Games ke-31 rencananya akan dilaksanakan pada 21 November hingga 2 Desember 2021 di Vietnam.

Informasi mengenai SEA Games pun turut diumumkan Vietnam yang bertindak sebagai tuan rumah.

Vietnam Recreational and Electronic Sport Association (VIRESA) telah mengumumkan 10 cabang olahraga esports yang akan dipertandingkan.

Baca Juga: Jadwal MotoGP Qatar 2021: Pebalap Petronas Yamaha SRT Beri Kejutan di Sesi Latihan Bebas dan Link Streaming

Baca Juga: Sambut Nisfu Syaban dengan Amalan yang Dianjurkan, Ini Doa dan Niat Puasa Sunnah

Baca Juga: Fakta Unik Jelang MotoGP 2021 di Qatar: Mulai Konsistensi Mir, Lembaran Baru Rossi hingga Partisipasi Marquez

Terdapat 8 gim dan 10 nomor cabang olahraga yang akan dipertandingkan pada SEA Games 2021 Vietnam.

Berikut 10 nomor cabang olahraga yang telah VIRESA umumkan, dilansir ANTARA:

1. Mobile Legends: Bang Bang (Mobile) (Tim)

2. PUBG Mobile (Tim)

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah