Gempa Bumi Kekuatan Magnitudo 5,5 Guncang Banten, Terasa Sampai Jakarta, BMKG Sebut Tak Berpotensi Tsunami

- 9 Oktober 2022, 19:54 WIB
Pusat Gempa di Banten pada 9 Oktober 2022
Pusat Gempa di Banten pada 9 Oktober 2022 /*/Twitter /@BMKG

POTENSI BISNIS -  Masyarakat Bayah, Banten dihebohkan dengan guncangan gempa bumi yang cukup kuat pada hari ini Minggu, 9 Oktober 2022.

Hal tersebut dibenarkan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dalam laporanya.

BMKG melaporkan bencana alam gempa bumi terjadi di wilayah Banten.

Baca Juga: Dampak Gempa Bumi Banten Terasa hingga ke Bandung, Netizen Sebut Lebih Lama

Gempa bumi kali ini memiliki kekuatan magnitudo 5,5.

Hal itu disampaikan oleh BMKG usai Masyarakat  melaporkan adanya getaran gempa.

Bahkan, dampak dari gempa bumi Banten ini terasa hingga ke wilayah Jakarta.

Pusat gempa di laut 26 km barat daya Bayah Banten. 

Baca Juga: Ternyata Bukan Rossa, Sosok Selingkuhan Reza Arap Diungkap Wendy Walters: Sebanyak Itu

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x