Cara Mudah Membuat Kartu Ucapan Natal 2020, Coba 4 Aplikasi Berikut Ini

- 24 Desember 2020, 21:00 WIB
Ilustrasi ucapan Natal.
Ilustrasi ucapan Natal. /PIXABAY/satheeshsankaran

Pengguna juga bisa menyimpan kartu digital yang sudah jadi ke ponsel atau langsung membagikannya ke media sosial.

Aplikasi PicsArt juga menyediakan banyak template untuk ucapan Natal dan Tahun Baru.

4. Freepik

Pengguna bisa langsung mengakses situs Freepik lewat peramban, tanpa harus memasang aplikasi di ponsel.

Berbeda dengan aplikasi yang sudah disebutkan di atas, Freepik merupakan bank foto dan gambar vector yang bisa diunduh secara gratis maupun berbayar.

Freepik menyediakan template kartu Natal yang bisa ditemukan dengan mengetikkan kata kunci seperti, “Christmas”, “Santa Claus”, atau “Natal”.***

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah