Cuitan Said Didu 'Menggebuk Islam' Dilaporkan, Habib Husin Beri Tanggapan Begini

- 24 Desember 2020, 18:50 WIB
Habib Husin (kanan) yang mengaku lega karena ada juga yang melaporkan cuitan kontroversial Said Didu (kiri) ke polisi.
Habib Husin (kanan) yang mengaku lega karena ada juga yang melaporkan cuitan kontroversial Said Didu (kiri) ke polisi. /Kolase foto dari Twitter @HusinShihab dan @msaid_didu

 

Namun, beberapa jam kemudian, cuitan Said Didu yang diduga berisi ujaran kebencian dan penghasutan tersebut dilaporkan oleh pelapor bernama Wawan. Sebagaimana dilansir dari laman PikiranRakyat-Tasikmalaya dalam artikel "Cuitan 'Menggebuk Islam' Berujung Pelaporan, Said Didu Minta Maaf: Tak Tuduh Menag Yaqut".

Baca Juga: Singgung Elit Masuk Istana Semua Tinggalkan Rakyat Berseteru, Fahri Hamzah: Pak Menhan Ada Apa?

"Akhirnya ada yg melaporkan juga dugaan ujaran kebencian dan hinaan thd penguasa yg dilakukan oleh pemilik akun twitter @msaid_didu.

"Konten cuitan SD ini seolah2 penguasa benci banget sama Islam. Sementara mulai dari presiden sampai mayoritas menterinya adl umat Islam," tulis Husin.

 

Menanggapi hal itu, lewat cuitan di akun Twitter pribadinya, Said Didu menyampaikan permohonan maaf terkait cuitannya yang berujung pelaporan.

Baca Juga: Sempat Terjerat Insiden Video Asusila, Haas Tetap Pertahankan Nikita

Said menyebut jika cuitannya dipahami dengan berbeda penafsiran, terlebih ia mengaku jika tak bermaksud untuk menuduh Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas.

"Krn mention saya tsb ditafsirkan seakan menuduh seseorang dan bermuatan SARA maka dalam waktu tidak terlalu lama mention saya tersebut saya hapus demi kebaikan bersama.

Halaman:

Editor: Abdul Mugni

Sumber: Pikiran Rakyat Tasikmalaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah