Tes Psikologi: Bagian Tubuh yang Paling Geli Saat Disentuh Ungkap Suasana Hati dan Tempramen Anda

- 4 Mei 2023, 12:29 WIB
Tes Psikologi: Bagian tubuh yang paling geli saat disentuh bisa ungkap suasana hati dan tempramen Anda
Tes Psikologi: Bagian tubuh yang paling geli saat disentuh bisa ungkap suasana hati dan tempramen Anda /Aljamila/

POTENSI BISNIS - Setiap orang pasti memiliki area tubuh yang sensitif terhadap sentuhan.

Bagian tubuh sensitif yang dimiliki setiap orang ini pada dasarnya sama. Hal ini terjadi karena keberadaan sejumlah saraf dalam tubuh setiap orang.

 

Bagian tertentu dalam tubuh memiliki sensitivitas lebih tinggi dibanding bagian lainnya. Kondisi ini membuat mereka lebih peka terhadap rasa sakit atau bahkan sentuhan ringan yang terjadi.

Baca Juga: Kedok Marsha Dibongkar Abimana, Aldebaran Sadar Sekar Punya Rencana Jahat pada Keluarganya, IKATAN CINTA

Salah satu reaksi yang timbul saat bagian tubuh tertentu disentuh yakni timbulnya rasa geli.

Ternyata bagian tubuh yang terasa geli saat disentuh mampu mengungkap sifat, suasana hati serta tempramen Anda.

Dalam tes psikologi kali ini, Anda bisa mengetahui hal tersebut dari bagian tubuh yang terasa geli saat disentuh sebagaimana dikutip dari Aljamila.com.

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli

Sumber: Aljamila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x