Hukum Puasa Syawal 6 Hari Lengkap dengan Tata Cara dan Niatnya

- 2 Mei 2022, 16:03 WIB
Hukum Puasa Syawal 6 Hari Lengkap dengan Tata Cara dan Niatnya / Foto oleh Faseeh Fawaz dari Pexels
Hukum Puasa Syawal 6 Hari Lengkap dengan Tata Cara dan Niatnya / Foto oleh Faseeh Fawaz dari Pexels /

POTENSI BISNIS – Hukum melaksanakan puasa 6 hari di bulan Syawal 2022 selengkapnya diulas dalam artikel ini.

Berdasarkan hadits yang diriwayatkan oleh Muslim, puasa 6 hari di bulan Syawal hukumnya sunnah.

Pahala yang melakukan puasa ini setara dengan melakukan puasa setahun penuh.

Baca Juga: Resep Rolade Tahu ala Devina Hermawan, Cocok untuk Lauk Sahur dan Buka Puasa

“Barangsiapa yang berpuasa Ramadhan, kemudian ia ikuti dengan berpuasa enam hari di bulan Syawal, maka ia akan mendapat pahala seperti puasa setahun penuh.” (HR Muslim).

Selain itu, Ibnu Qudamah dalam Al-Mughni mengatakan bahwa, “Puasa enam hari di bulan Syawal hukumnya mustahab menurut mayoritas para ulama”. (Al-Mughni, 3/176).

TATA CARA PUASA SYAWAL 1443 H

Tata cara melakukan puasa syawal secara umum sama dengan puasa Ramadhan.

Dalam puasa Ramadhan, menahan diri dari makan, minum dan hal hal yang membatalkan puasa dari terbit fajar hingga terbenamnya matahari merupakan sebuah keharusan.

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah