Berikut Rahasia Terpendam yang Dimiliki Anak Sulung, Apa Anda Juga Merasakannya?

- 5 Januari 2022, 14:40 WIB
Ilustrasi: Berikut Rahasia Terpendam yang Dimiliki Anak Sulung, Apa Anda Juga Merasakannya?
Ilustrasi: Berikut Rahasia Terpendam yang Dimiliki Anak Sulung, Apa Anda Juga Merasakannya? /Pexels/ Miftah Rafli Hidayat/

3. Institusi akademik paling terhormat dan bergengsi di Amerika, pertimbangkan ciri-ciri anak sulung mereka sebagai asset pendidikan.

Dengan demikian, kepribadian mereka sangat hebat. Rasa kuat terhadap diri sendiri, kemandirian, dankeras kepala. Hal itu terbukti bahwa mereka hebat menangani suatu hal. Bisa dijadikan calon pemimpin.

4. Anak sulung menjadi anak-anak dengan sisi kreatif sekaligus produktif. Studi ini juga terkait dengan menjadi anak tunggal.

Mereka juga selalu mempunyai keinginan bekerja keras. Karena merasa memiliki tanggungjawab di pundaknya. Atas nama adik-adik dan orangtuanya.

5. Secara umum, anak sulung ditemukan bertanggungjawab, tegas, berorientasi pada tugas, perfeksionis, dan pendukung otoritas.

Baca Juga: Ikatan Cinta: Andin Tak Sadarkan Diri dan Dibawa Irvan, Angga Buat Kegaduhan

Karena sifat mereka yang kadang keras kepala, menjadikan pribadi yang teguh pendirian. Tidak akan goyah selain dorongan diri sendiri.

6. Anak sulung dapat menyimpan beberapa kebencian terhadap saudara kandung karena perhatian orang tua harus dibagi.

Mereka berusaha untuk mempertahankan kasih sayang orangtua dengan menyesuaikan, baik dengan keinginan orangtua mereka, guru mereka, atau masyarakat.

Jika ini tidak menarik perhatian yang mereka inginkan, beberapa anak sulung menentang hal itu dan berperilaku tidak baik atau memberontak.***

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli

Sumber: unfoldpsychology.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah