Kenali Waktu Produktif Sesuai Jam Tidur agar Work Form Home Tetap Semangat

- 17 Februari 2021, 10:44 WIB
Ilustrasi Work From Home.*
Ilustrasi Work From Home.* /Pixabay/stokpic

POTENSI BISNIS – Ketika memiliki banyak tugas atau pekerjaan, terkadang anda akan cenderung bingung memulai dari mana untuk menyelesaikan tugas tersebut.

Beberapa faktor juga memicu anda untuk menjadi orang yang malas-malasan, dan cenderung tidak produktif. Salah satunya adalah Work from home karena pandemi.

Di era work from home seperti ini, kita diharuskan bekerja dengan keadaan dan kondisi yang berbeda.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Hari ini 17 Februari 2021: Trans 7, GTV dan NET TV, Come Back Mister dan Oh My Ghost

Work from home membuat beberapa orang merasa malas, atau bahkan tidak besemangat.

Akibatnya produktifitas seseorang dalam bekerja bisa terpengaruh, akan tetapi anda tidak perlu khawatir.

Ada beberapa cara untuk memicu produktifitas anda dalam bekerja, salah satunya adalah jam tidur.

Baca Juga: Bisnis Menguntungkan Saat Pandemi, Ternak Lebah Madu Bisa Jadi Pilihan 

Untuk produktifitas sendiri, sebenarnya setiap orang memiliki waktu produktifitas yang berbeda-beda.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah