Asam Urat Rontok Pakai 7 Obat Herbal Ini, Tanpa Efek Samping Ginjal tetap Sehat

- 16 Agustus 2022, 16:26 WIB
Ilustrasi.  Berikut 7 jenis tanaman herbal untuk mengatasi asam urat tinggi secara alami yang tentunya minim akan efek samping.
Ilustrasi. Berikut 7 jenis tanaman herbal untuk mengatasi asam urat tinggi secara alami yang tentunya minim akan efek samping. /cottonbro/pexels/

Biasanya tanaman sidaguri dikeringkan terlebih dahulu, baik itu daun, batang, atau akarnya. kemudian direbus dalam air mendidih dan disajikan seperti minum teh.

4. Kunyit

Herbal yang dapat meredakan peradangan lainnya yaitu adalah kunyit. Senyawa kurkumin pada kunyit dapat menekan peradangan akibat pengkristalan asam urat pada sendi.

Kalian dapat mengkonsumsi kunyit dengan cara direbus menggunakan air mendidih atau bisa mengkonsumsi dalam bentuk kapsul.

5. Jelatang

Tanaman jelatang adalah salah satu obat tradisional untuk asam urat. Di mana tanaman ini mengandung kalium dan magnesium yang dapat membantu mengobati asam urat secara alami.

6. Habbatussauda

Habbatussauda atau jintan hitam sudah familiar untuk mengobati berbagai macam penyakit, dan ternyata asam urat termasuk salah satunya.

Habbatussauda dipercaya dapat mengandung efek anti-radang dan dapat mencegah batu empedu.

Biasanya habbatussauda dikonsumsi dalam bentuk kapsul.

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili

Sumber: PRFM News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah