Wajib Tahu! 14 Kondisi Kesehatan Ini Dapat Mengubah Kepribadian Seseorang 

- 23 Maret 2022, 13:32 WIB
Ilustrasi Demensia Alzheimer.  Berikut 14 kondisi kesehatan yang dapat mengubah kepribadian seseorang, di antaranya penyakit alzheimer dan demensia.
Ilustrasi Demensia Alzheimer. Berikut 14 kondisi kesehatan yang dapat mengubah kepribadian seseorang, di antaranya penyakit alzheimer dan demensia. /pixabay/geralt

 

POTENSI BISNIS - Perubahan suasana hati adalah bagian normal dari kehidupan.

Meski demikian, perubahan kepribadian yang tidak biasa mungkin bisa terjadi akibat tanda gangguan medis atau mental.

Kondisi kesehatan dapat memengaruhi kepribadian Anda dan menyebabkan bertindak di luar karakter yang sebenarnya. 

Baca Juga: Waspada Penyakit Diabetes, Ini 5 Kebiasaan Buruk Bisa Meningkatkan Kadar Gula Darah Harus Dihindari

Hal tersebut dikutip PotensiBisnis.com dari laman Boldsky, Rabu, 23 Maret 2022.

Berikut 14 kondisi kesehatan yang dapat mengubah kepribadian seseorang, di antaranya:

  1. Penyakit alzheimer

Pemikiran, penilaian, ingatan, dan pengambilan keputusan Anda dipengaruhi oleh penyakit ini. 

Akibatnya, itu bisa membuat merasa bingung dan mengubah perilaku Anda. 

Misalnya, orang yang tenang dan menyenangkan bisa berubah menjadi jahat. 

Halaman:

Editor: Babah Pram

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah