Tak Banyak yang Tahu, Sederet Manfaat Ketumbar Bagi Kesehatan yang Dapat Turunkan Kolesterol Satu di Antaranya

- 9 Januari 2022, 09:19 WIB
 Manfaat Daun Ketumbar
Manfaat Daun Ketumbar /Pexels / Cottonbro/

POTENSI BISNIS – Siapa tak tahu dengan bumbu dapur yang satu ini, ya ketumbar namanya bumbu yang selalu menjadi pelengkap resep makanan.

Ketumbar merupakan salah satu rempah-rempah yang sering dijadikan penyedap makanan. Mulai dari daun, batang, dan bijinya memiliki aroma yang khas.

Selain digunakan sebagai bumbu dapur, ketumbar ternyata memiliki segudang manfaat bagi kesehatan yang jarang diketahui orang.

Baca Juga: Ikatan Cinta: Mulai Cium Aroma Tak Sedap, Andin Berusaha Bongkar Sosok Ini dan Irvan Mulai Menghalangi

Seperti dikutip PotensiBisnis.com dari PMJ News, daun ketumbar memiliki kandungan serat, kalsium, mangan, magnesium, vitamin, dan zat besi.

Sementara itu, biji ketumbar mengandung fitonutrien dan nutrisi lainnya yang hampir serupa dengan daunnya.

Berikut lima manfaat ketumbar yang jarang diketahui bannyak orang.

Baca Juga: Prediksi Ikatan Cinta: Heroik! Perjuangan Andin Membongkar Rahasia Irvan Membuat Dia Geleng-geleng Kepala

1.Mengurangi Peradangan Kulit

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x