Tak Hanya PKH dan BPNT, 3 Bansos Ini akan Cair Akhir Juni 2024, Penasaran? Simak Infonya di Sini!

- 27 Juni 2024, 10:00 WIB
Ilustrasi bansos.
Ilustrasi bansos. /Dok. Kemensos RI

POTENSI BISNIS - Ada tiga jenis bantuan sosial (bansos) yang cair pada akhir Juni 2024. Ketiga bansos ini tidak hanya PKH (Program Keluarga Harapan) dan BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai). Namun, ada tiga bansos lain yang akan cair akhir Juni 2024. 

Pencairan ini mencakup berbagai program bantuan yang ditujukan untuk berbagai lapisan masyarakat, terutama mereka yang paling membutuhkan. Tiga program bantuan tunai yang akan cair, yaitu Program Indonesia Pintar (PIP), Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD), dan Bantuan Sosial Khusus DKI Jakarta.

Baca Juga: Jangan Terlewat! Bansos PKH Tahap 3 Cair Juli 2024, Buruan Cek Daftar Penerima Tanpa Perlu Pakai NIK KTP

Berikut penjelasan secara rinci mengenai update bansos yang cair hingga akhir Juni 2024:

1. Program Indonesia Pintar (PIP)

Program Indonesia Pintar (PIP) adalah salah satu bantuan yang akan cair pada akhir bulan Juni ini. Bantuan ini diberikan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang memiliki anak di jenjang pendidikan SD, SMP, dan SMA. Besaran bantuan bervariasi berdasarkan jenjang pendidikan:

SD: Rp450.000 per tahun

SMP: Rp750.000 per tahun

SMA/SMK: Rp1.800.000 per tahun

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah