Apa Itu Aplikasi Simpeg? Simak Beragam Manfaat hingga Cara Menggunakannya

- 29 Desember 2022, 17:20 WIB
Aplikasi Simpeg.
Aplikasi Simpeg. /Talenta/

2. Terdapat menu laporan yang bisa dikonversi tipe dokumen menjadi dokumen word, excel dan pdf.

3. Fitur pencarian data dan sorting data tiap halaman, sehingga memudahkan user untuk melakukan pencarian data yang diinginkan serta sorting data.

4. Aplikasi yang dikembangkan saat ini sudah support Mobile Responsive Website sehingga bisa dibuka melalui Smartphone dengan tampilan yang responsive

Kesimpulan pemanfaatan sistem informasi pegawai kepegawaian dapat membantu dan mempermudah pengguna dalam hal ini pegawai bagian operasional, pimpinan dan pihak yang membutuhkan data dalam penyajian informasi data kepegawaian. Dengan hal ini karyawan suatu perusahaan akan lebih mudah untuk mengakses informasi tentang data pribadi mereka maupun informasi yang berkaitan kepegawaian.

Aplikasi Mekari Talenta, Rekomendasi Aplikasi Simpeg Terbaik

Talenta adalah salah satu merk HRIS (human resources information system), yakni software (perangkat lunak) untuk manajemen sumber daya manusia. Aplikasi HRD biasanya bertujuan mengurangi beban kerja administrasi di bidang penggajian, perpajakan karyawan, absensi, dan performance appraisal.

Selain itu, Talenta juga menyediakan fitur mobile friendly yang disebut mobile employee self service yang dapat memudahkan karyawan untuk mengakses Talenta melalui smartphone atau gadget masing-masing.

Fitur-fitur yang disediakan Talenta juga dilengkapi dengan detail-detail sehingga memudahkan karyawan dalam melakukan pekerjaan.

Misalnya, pada fitur payroll, komponen seperti bonus, tunjangan, pajak, insentif, dan lain-lain ditambahkan. Dengan demikian perhitungan akan menjadi lebih efisien dan efektif.

Kelebihan Mekari Talenta:

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah