Usai Makan Makanan dan Minuman Haram, Zaidul Akbar Ungkap Syarat Tobat agar Diterima Allah

- 21 Agustus 2022, 20:30 WIB
Pada sebuah kesempatan, dr. Zaidul Akbar ditanya soal hukum memakan makanan haram oleh jamaahnya.
Pada sebuah kesempatan, dr. Zaidul Akbar ditanya soal hukum memakan makanan haram oleh jamaahnya. // YouTube @dr Zaidul Akbar Official/

Zaidul Akbar melanjutkan, jika kita diberikan kesempatan hidup sekian tahun, maka kita akan terus makan.

" Saya aja, kita manusia, kalau diberikan kesempatan hidup 1000 tahun atau 100 tahun, itu pasti pengen makan terus, tapi makan terus itu gak sehat, makanya ada perintah puasa," kata Zaidul Akbar.

Baca Juga: Bukan Skincare, Rempah Ini Bikin Wajah Glowing dan Awet Muda Kata Dokter Zaidul Akbar

Ia menuturkan, puasa itu merupakan cara Allah untuk menghentikan nafsu yang berlebihan dan masalah-masalah akibat berlebihan dalam urusan makanan.

"Kalau sudah tahu misalkan, itu minuman yang haram, terus dia konsumsi, dosanya dobel," tukas Zaidul Akbar.

Jika sebaliknya, orang itu tahu jika ia memakan makanan haram, maka menurut Zaidul Akbar hal tersebut merupakan rezeki.

Baca Juga: Jangan Galau jika Anda Sudah Makan Makanan Haram, Cukup Lakukan Hal ini Kata Zaidul Akbar

Namun, jauh lebih baik jika orang tersebut memuntahkan kembali minuman haram tersebut, bila baru tahu minum itu haram.

"Tapi kalau pun tidak tahu, kemudian minuman tadi sudah masuk, ya sudah bertobat, minta ampun sama Allah," katanya.

Terus, bagaimana jika sudah masuk minuman tadi?

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili

Sumber: Youtube dr.Zaidul Akbar Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah