Alas Purwo Jadi Trending Twitter: Deretan Fakta Menarik yang Disebut Tempat Kesukaan Bung Karno

- 18 Januari 2021, 22:23 WIB
Postinga travel Bantuwangi, Taman Nasional Alas Purwo
Postinga travel Bantuwangi, Taman Nasional Alas Purwo /Istagram

Sehingga, tak sedikit yang meyakini Alas Purwo merupakan tempat paling angker di Pulau Jawa.

Ini deretan fakta menarik, yang konon dikatakan lokasi angker di Alas Purwo, yang dirangkum PotensiBisnis.com dari berbagai sumber sebagai berikut;

Baca Juga: Langsung Tunjuk Menteri PUPR Perbaiki Jembatan Rusak Akibat Banjir Kalsel, Jokowi Beri Batas Waktu

1. Memiliki Puluhan Gua

Berdasarkan potret yang beredar di masyarakat, Alas Purwo tampak seperti hutan biasa yang banyak pohon dan sangat lebat.

Akan tetapi, jika kita bisa masuk ke dalamnya, ternyata tempat tersebut menunjukkan sejumlah panorama alam yang beraga.

Satu di antaranya, ialah terdapat banyak gua yang terbesar di penjuru hutan, konon ada yang mengatakan jika Alas Purwo memiliki setidaknya 40 gua.

Konon juga, masing-masing dari gua tersebut terdapat penghuningnya yang tak kasat mata atau bangsa gaib.

Kabarnya, penggunaan gua ini lebih sering untuk tempat bersemadi, mungkin sudah ratusan tahun Alas Purwo berdiri.

Namun, hingga saat ini kemisteriusannya masih belum terpecahkan, bahkan pamor angkernya tetap terjaga.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x