Jangan Salah Menghitung Aset, Berikut 5 Jenis Aset yang Wajib Anda Ketahui

- 6 September 2020, 08:22 WIB
Ilustrasi aset keuangan, property dan rumah/
Ilustrasi aset keuangan, property dan rumah/ /PIXABAY/geralt

POTENSI BISNIS - Secara sederhana, aset dapat kita definisikan sebagai kekayaan yang kita miliki baik berupa uang atau perwujudan barang yang lainnya. Penting untuk mengetahui jenis-jenis aset sebelum anda menghitung keseluruhan aset yang anda miliki. 

Aset itu bisa berupa nominal, barang ataupun jasa dan lain sebagainya yang dikemudian hari bisa dimanfaatkan. Aset bisa kita manfaatkan untuk melanjutkan usaha ataupun juga memenuhi kebutuhan lain. 

Maka dari itu penting kiranya untuk kita menghitung berapa aset yang kita miliki, apakah bertambah atu justru malah berkurang. Perlu adanya check up pada aset yang anda miliki. Check up ini adalah mencermati kembali seberapa benyak sebetulnya aset yang anda miliki (Elvyn G. Masassya, 2007:41). 

Namun sebelumnya penting juga bagi anda mengetahui jenis-jenis aset itu sendiri. Berikut kami sajikan 5 jenis aset yang harus anda ketahui.

Baca Juga: Dari Hobi Jadi Investasi, Menekuni 3 Hobi ini Bisa Menjadi Investasi Buat Anda

1. Current Asset

Ilustrasi: nominal uang sebagai aset anda/
Ilustrasi: nominal uang sebagai aset anda/ PIXABAY/nattanan23

Current Asset merupakan aset-aset anda yang berupa uang kas, baik dalam bentuk tabungan atau deposito. Penting untuk anda perhatikan semuanya harus terhitung jumlahnya termasuk dengan pendapat bunga yang anda terima.

2. Securities 

Halaman:

Editor: Abdul Mugni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x