Tips dan Trik Mengolah Daging Kurban agar Empuk saat Disantap

- 30 Juli 2020, 11:28 WIB
Ilustrasi: Olahan daging dijadikan sate lengkap dengan irisan bawang dan taburan bawang goreng/
Ilustrasi: Olahan daging dijadikan sate lengkap dengan irisan bawang dan taburan bawang goreng/ /GenPI.co

POTENSI BISNIS - Hari Raya Idul Adha pasti identik dengan stok daging yang melimpah. Daging tersebut didapat dari penyembelihan hewan kurban.

Biasanya di Indonesia sendiri, hewan yang dijadikan kurban, yakni kambing dan sapi.
Nah penasaran kan, bagaimana cara praktis mengolah daging agar empuk, dan lezat saat disantap.

Sebagaimana artikel yang dimuat Pikiran-Rakyat.com sebelumnya, berjudul "Tips Praktis Olah Daging Kurban agar Empuk, dari Teknik Memotong hingga Penggunaan Daun Pepaya". Simak dua tips berikut ini.

Baca Juga: Bagaimana Hukum Memakan Daging Hewan Kurban Sendiri? Simak Penjelasannya

Cara Mengolah Daging Sapi

Memotong daging sapi dengan cara melawan alur urat dan seratnya. Dengan cara seperti ini akan membantu daging menjadi empuk setelah dimasak nanti.

Selanjutnya bisa dengan cara memukul-mukul daging sebelum dimasak. Hal ini berguna untuk melemaskan otot daging, dan seratnya menjadi lebih lembut jika sudah dimasak nanti.

Cara Mengolah Daging Kambing


Terdapat beberapa cara yang bisa dilakukan dalam mengolah daging kambing.
Anda bisa menggunakan beberapa teknik, salah satunya yaitu daging kambing dibungkus daun pepaya atau buah nanas.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x