3 Tips Agar Rajin Membaca Alquran, Satu di Antaranya Jadika sebagai Sahabat

- 9 Mei 2022, 06:00 WIB
Ilustrasi Alquran. 3 Tips Agar Rajin Membaca Alquran, Satu di Antaranya Jadika sebagai Sahabat./Foto: Pixabay/neeloy.
Ilustrasi Alquran. 3 Tips Agar Rajin Membaca Alquran, Satu di Antaranya Jadika sebagai Sahabat./Foto: Pixabay/neeloy. /

Maka dengan membiasakan diri membaca Alquran dan meningkatkan kualitas bacaannya, pada akhirnya akan tumbuh cinta kepada Alquran.

2. Mengetahui keagungan Alquran

Cara mencintai Alquran juga perlu dilakukan dengan mengetahui tentang keagungan dan kemukjizatan Alquran.

Di dalam Alquran menyimpan banyak kisah sejarah para Nabi sebelum Rasulullah SAW.

Berbagai hukum, syariat, hubungan sosial, politik, pemerintahan, hingga adab sopan santun juga dibahas dalam Alquran.

Dengan banyak membaca dan mengetahui keagungan Alquran, maka rasa cinta terhadap Alquran akan semakin besar dan hati selalu terpaut untuk membacanya.

3. Jadikan Alquran sebagai sahabat

Saat kita menjadi lebih akrab dengan Alquran, pikiran dan tindakan kita secara proporsional akan menjadi lebih kompatibel dan akan berada pada gelombang yang sama dengan pesan dan kebijaksanaannya juga.

Akhirnya, kita akan jatuh cinta pada Alquran, sebagai akibatnya seluruh hidup, tiba-tiba akan menjadi satu lagu manis yang tak henti-hentinya memuja, memuliakan, dan melantunkan pujian kepada Sang Pencipta.

Jadi biarkan Alquran menjadi sahabat terbaik kita. Kita bisa kembangkan secara bertahap kebiasaan membaca, memahami dan menerapkan Alquran karena cinta yang murni untuknya dan sumber surgawinya.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: About Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah