3 Ide Freelance Ini, Potensi Hasilkan Cuan Puluhan Jutaan Rupiah

- 7 Agustus 2021, 16:18 WIB
Ilustrasi ide freelance. /Tangkap layar YouTube.com/Keke Genio
Ilustrasi ide freelance. /Tangkap layar YouTube.com/Keke Genio /angkap layar YouTube.com/Keke Genio

Jangan sepelekan hobi anda di bidang foto, video, atau edit. Karena itu semua bisa menghasilkan uang.

Anda bisa mulai dari klien-klien perorangan, misalnya bantu ngedit content influencer, bantu UMKM untuk ngambil foto produknya.

Nah, dari sini saja anda bisa mendapat fee dari harga Rp300.000 sampai Rp700.000 per project-nya.

2. Content Creator

Baca Juga: CATAT! Larangan Waktu Mandi hingga Risiko Fatal Menurut Islam, Bisa Lemahkan Jantung sampai Paru-paru Basah

Anda bisa membuat konten di Instagram, Twitter, TikTok, atau platform lain yang bisa menghasilkan uang.

Nah, dari sini anda bakal tahu semenghasilkan apa menjadi content creator ini.

Kesempatan ini bisa anda manfaatkan untuk menjadi pekerjaan sampingan.

Misalnya anda jadi YouTube Content Creator. Anda bisa dapat penghasilan dari adsense, endorsement, loyalty, merchandise, atau dari undangan speaking engagement di webinar-webinar.

Baca Juga: Calon Suami Bisa Jadi Pilihan untuk Diajak 'Halal', Buya Yahya: Laki-laki Soleh Tidak Harus Ustaz

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: You Tube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah