Fakta Baru Pro Kontra Desa Wadas, Purworejo: Komnas HAM Sebut Ada Kekerasan ke Warga oleh Polisi

- 13 Februari 2022, 18:04 WIB
Fakta Baru Pro Kontra Desa Wadas, Purworejo: Komnas HAM Jumpai Fakta Kekerasan ke Warga oleh Polisi
Fakta Baru Pro Kontra Desa Wadas, Purworejo: Komnas HAM Jumpai Fakta Kekerasan ke Warga oleh Polisi /deskjabar.pikiranrakyat.com/

POTENSI BISNIS - Pro dan kontra Pengukuran lahan warga di desa Wadas, Purworejo, Jawa Tengah masih terus berlanjut.

Baru-baru ini, Komisioner Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) Republik indonesia, Beka Ulung Hapsara mengungkapkan fakta mengejutkan.

Beka Ulung menyebut bahwa pihaknya menemukan kekerasan yang dilakukan oleh pihak kepolisian kepada warga di desa Wadas.

Baca Juga: Ramalan Kartu Tarot Besok 14 Februari 2022: Taurus, Leo, Capricorn dan Pisces Anda Pantas Mendapat Pujian

Fakta kekerasan itu dilakukan saat polisi melakukan pengawalan pengukuran lahan warga yang dijadikan tambang batu Andesit.

Meskipun demikian, hal tersebut merupakan temuan sementara pencarian fakta dari Komnas HAM.

Komnas HAM menerjunkan tim lapangan yang terjun langsung di desa Wadas.

"Menemukan fakta adanya kekerasan yang dilakukan aparat kepolisian dalam pengamanan pengukuran lahan warga yang sudah setuju," ujar Beka dalam keterangan resminya pada Minggu 13 Februari 2022.

Baca Juga: Wajib Tahu, JHT Bisa Cair Sebelum Pekerja Berumur 56 Tahun, Simak Syarat Pencairannya

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah