Postingan dr. Lois Owen yang Diduga Singgung Nakes, Menolak Klarifikasi, dr. Tirta: Undangan Ditolak

- 12 Juli 2021, 06:27 WIB
dr. Tirta meminta dr. Lois mempertanggungjawabkan pernyataannya secara ilmiah.
dr. Tirta meminta dr. Lois mempertanggungjawabkan pernyataannya secara ilmiah. /Instagram/@dr.tirta

POTENSI BISNIS - Mendadak muncul ke permukaan, seorang dokter bernama dr. Lois Owen jadi sorotan publik.

Hal itu disebabkan oleh perilakunya yang menentang dan tidak percaya terhadap Covod-19.

Selain menolak adanya Covid-19, dr. Lois juga kerap melontarkan ejekan terhadap tenaga kesehatan atau nakes yang mengurusi Covid-19.

Baca Juga: Daftar 3 Titik Penyekatan Kota Padang Panjang, PPKM Darurat Non Jawa Bali

Baca Juga: Final Euro 2021: Italia Menang atas Inggris Lewat Adu Penalti 3-2, Simak Statistik Pertandingannya

Pernyataan kontroversial itu lantas membuat dr. Lois dipanggil oleh Pengurus Besar Dokter Indonesia (PB IDI).

dr. Lois dipanggil untuk melakukan klarifikasi terhadap pernyataanya.

Pemanggilan dr. Lois itu disampaikan oleh dr. Tirta melaui postingan media sosial Instargam pribadinya @dr.Tirta 

Dalam postingannya, dr. Tirta menyebutkan dr. Lois menolak undangan Majelis Kehormatan Etik Kedokteran (MKEK).

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah